KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah mengungkapkan, Produk Domestik Bruto (PDB) Riil Indonesia pada tahun 2021 sudah kembali ke level pra Covid-19. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan, ini ditunjukkan dari Indeks PDB Riil Indonesia pada tahun 2021 yang berada di level 101,1. “Kita sudah mencapai PDB pra Covid-19 level, yaitu di 101,1 atau di atas 100. Patokannya, kondisi pra Covid-19 itu ada di 100. Karena kita sudah di atas 100, jadi kiat sudah kembali,” tutur Sri Mulyani kepada Komisi XI Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI, Kamis (27/1).
Sri Mulyani Sebut PDB Riil Indonesia Saat Ini Sudah Kembali ke Level Pra Covid-19
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah mengungkapkan, Produk Domestik Bruto (PDB) Riil Indonesia pada tahun 2021 sudah kembali ke level pra Covid-19. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan, ini ditunjukkan dari Indeks PDB Riil Indonesia pada tahun 2021 yang berada di level 101,1. “Kita sudah mencapai PDB pra Covid-19 level, yaitu di 101,1 atau di atas 100. Patokannya, kondisi pra Covid-19 itu ada di 100. Karena kita sudah di atas 100, jadi kiat sudah kembali,” tutur Sri Mulyani kepada Komisi XI Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI, Kamis (27/1).