KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Hingga akhir September 2020, pemerintah telah mencatat realisasi pembiayaan anggaran sebesar Rp 784,7 triliun, atau sebesar 75,5% dari target Perpres 72/2020 yang sebesar Rp 1.039,2 triliun. Menteri Keuangan Sri Mulyani mengungkapkan, realisasi pembiayaan menjadi salah satu tantangan realisasi. Meski begitu, realisasi pembiayaan hingga akhir bulan lalu masih menorehkan kinerja yang positif. “Cukup positif, karena likuiditas perekonomian kita cukup besar. Namun, permintaan terutama kredit masih rendah sehingga ketersediaan SBN baik perbankan maupun lainnya cukup baik,” kata Ani, Senin (19/10) dalam paparan APBN KiTa.
Sri Mulyani sebut realisasi pembiayaan anggaran telah capai 75,5% dari target
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Hingga akhir September 2020, pemerintah telah mencatat realisasi pembiayaan anggaran sebesar Rp 784,7 triliun, atau sebesar 75,5% dari target Perpres 72/2020 yang sebesar Rp 1.039,2 triliun. Menteri Keuangan Sri Mulyani mengungkapkan, realisasi pembiayaan menjadi salah satu tantangan realisasi. Meski begitu, realisasi pembiayaan hingga akhir bulan lalu masih menorehkan kinerja yang positif. “Cukup positif, karena likuiditas perekonomian kita cukup besar. Namun, permintaan terutama kredit masih rendah sehingga ketersediaan SBN baik perbankan maupun lainnya cukup baik,” kata Ani, Senin (19/10) dalam paparan APBN KiTa.