KONTAN.CO.ID - BOSTON, AS. Steve Cohen, salah seorang investor kaya raya di Amerika Serikat, menutup akunnya di Twitter menyusul gejolak saham GameStop pekan ini. Steve Cohen dipandang sebagai musuh oleh investor kecil dalam drama saham GameStop pekan ini. Dia menghapus akun Twitter-nya karena alasan adanya ancaman terhadap diri dan keluarganya, kata seorang juru bicara, Sabtu (30 Januari 2021) waktu setempat. "Saya akan istirahat sekarang," kata Cohen di Twitter Jumat malam, mengutip "ancaman pribadi."
Steve Cohen, investor kaya raya AS, tutup akun Twitter gara-gara heboh GameStop
KONTAN.CO.ID - BOSTON, AS. Steve Cohen, salah seorang investor kaya raya di Amerika Serikat, menutup akunnya di Twitter menyusul gejolak saham GameStop pekan ini. Steve Cohen dipandang sebagai musuh oleh investor kecil dalam drama saham GameStop pekan ini. Dia menghapus akun Twitter-nya karena alasan adanya ancaman terhadap diri dan keluarganya, kata seorang juru bicara, Sabtu (30 Januari 2021) waktu setempat. "Saya akan istirahat sekarang," kata Cohen di Twitter Jumat malam, mengutip "ancaman pribadi."