KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Mandala Multifinance Tbk (MFIN) mencatatkan pertumbuhan pembiayaan sekitar 1% secara tahunan (YoY) hingga akhir Juni 2025. Direktur Keuangan Mandala Finance, Roberto AK Un mengatakan bahwa pihaknya melihat pameran otomotif Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2025 sebagai salah satu momentum strategis untuk mendorong permintaan pembiayaan kendaraan roda empat. "Acara GIIAS menjadi momentum penting untuk mendorong permintaan pembiayaan kendaraan roda empat, namun tahun ini Mandala tidak berpartisipasi langsung dalam event tersebut," ujar Roberto kepada Kontan, Jumat (1/8).
Strategi Mandala Finance Capai Kinerja Apik pada Kuartal III-2025
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Mandala Multifinance Tbk (MFIN) mencatatkan pertumbuhan pembiayaan sekitar 1% secara tahunan (YoY) hingga akhir Juni 2025. Direktur Keuangan Mandala Finance, Roberto AK Un mengatakan bahwa pihaknya melihat pameran otomotif Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2025 sebagai salah satu momentum strategis untuk mendorong permintaan pembiayaan kendaraan roda empat. "Acara GIIAS menjadi momentum penting untuk mendorong permintaan pembiayaan kendaraan roda empat, namun tahun ini Mandala tidak berpartisipasi langsung dalam event tersebut," ujar Roberto kepada Kontan, Jumat (1/8).
TAG: