KONTAN.CO.ID. JAKARTA. Rapat Pleno Rekapitulasi Hasil Suara Tingkat Nasional oleh Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) masih bergulir sampai batas akhir penetapan pada 20 Maret 2024. Pada Rapat Pleno hari ke-18, giliran Sulawesi Tengah (Sulteng) membacakan perolehan suara tingkat provinsi kepada KPU RI diwakili oleh Resvirenol, Ketua KPU Sulteng, Sabtu (16/3/2024). Pasangan calon (paslon) nomor urut 02 Prabowo-Gibran menang telak di Sulteng ini dengan total perolehan suara mencapai 1.251.313 suara, jauh mengungguli paslon lawan. Paslon 01 Anies-Muhaimin dengan suara sebesar 386.743 dan paslon 03 memperoleh 160.594 suara.
Suara Unggul di Sulteng dan Papua Tengah, Prabowo-Gibran Menang di 31 Provinsi
KONTAN.CO.ID. JAKARTA. Rapat Pleno Rekapitulasi Hasil Suara Tingkat Nasional oleh Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) masih bergulir sampai batas akhir penetapan pada 20 Maret 2024. Pada Rapat Pleno hari ke-18, giliran Sulawesi Tengah (Sulteng) membacakan perolehan suara tingkat provinsi kepada KPU RI diwakili oleh Resvirenol, Ketua KPU Sulteng, Sabtu (16/3/2024). Pasangan calon (paslon) nomor urut 02 Prabowo-Gibran menang telak di Sulteng ini dengan total perolehan suara mencapai 1.251.313 suara, jauh mengungguli paslon lawan. Paslon 01 Anies-Muhaimin dengan suara sebesar 386.743 dan paslon 03 memperoleh 160.594 suara.