KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penghematan anggaran subsidi energi menjadi kebijakan yang pemerintah upayakan dari tahun ke tahun. Namun, langkah ini kemungkinan bakal memberikan dampak terhadap potensi pertumbuhan ekonomi. Kemarin (6/9), pemerintah dan Badan Anggaran (Banggar) DPR menyepakati postur sementara Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2020. Baca Juga: Penurunan subsidi energi membuat target pertumbuhan ekonomi 2020 makin menantang
Subsidi energi turun, pertumbuhan ekonomi berpotensi melambat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penghematan anggaran subsidi energi menjadi kebijakan yang pemerintah upayakan dari tahun ke tahun. Namun, langkah ini kemungkinan bakal memberikan dampak terhadap potensi pertumbuhan ekonomi. Kemarin (6/9), pemerintah dan Badan Anggaran (Banggar) DPR menyepakati postur sementara Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2020. Baca Juga: Penurunan subsidi energi membuat target pertumbuhan ekonomi 2020 makin menantang