KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sucor Sekuritas menargetkan untuk membawa setidaknya 10 perusahaan melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) via penawaran umum saham perdana atau Initial Public Offering (IPO) pada 2023. Chief Executive Officer Sucor Sekuritas Bernadus Wijaya menuturkan, pihaknya telah mengantongi lebih dari lima yang akan melakukan IPO pada tahun ini. “Untuk pipeline IPO masih ada lebih dari lima, tahun ini setidaknya bisa ada 10 perusahaan IPO,” kata dia saat ditemui Kontan.co.id, Selasa (12/4).
Sucor Sekuritas Bidik Bawa 10 Perusahaan IPO Tahun Ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sucor Sekuritas menargetkan untuk membawa setidaknya 10 perusahaan melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) via penawaran umum saham perdana atau Initial Public Offering (IPO) pada 2023. Chief Executive Officer Sucor Sekuritas Bernadus Wijaya menuturkan, pihaknya telah mengantongi lebih dari lima yang akan melakukan IPO pada tahun ini. “Untuk pipeline IPO masih ada lebih dari lima, tahun ini setidaknya bisa ada 10 perusahaan IPO,” kata dia saat ditemui Kontan.co.id, Selasa (12/4).