JAKARTA. PT Sucorinvest Asset Management menargetkan dana kelolaan Rp 5,5 triliun hingga akhir tahun 2016. "Per hari ini dana kelolaan kami mencapai Rp 3,9 triliun," ujar Presiden Direktur Sucorinvest Asset Management Adrian Panggabean Rabu (13/4). Kenaikan dana kelolaan salah satunya akan dicapai dengan penerbitan reksadana pendapatan tetap di semester II. Rencananya, mayoritas aset dasar produk ini akan berisi obligasi pemerintah.
Sucorinvest Asset kejar dana kelolaan Rp 5,5 T
JAKARTA. PT Sucorinvest Asset Management menargetkan dana kelolaan Rp 5,5 triliun hingga akhir tahun 2016. "Per hari ini dana kelolaan kami mencapai Rp 3,9 triliun," ujar Presiden Direktur Sucorinvest Asset Management Adrian Panggabean Rabu (13/4). Kenaikan dana kelolaan salah satunya akan dicapai dengan penerbitan reksadana pendapatan tetap di semester II. Rencananya, mayoritas aset dasar produk ini akan berisi obligasi pemerintah.