KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Elnusa Tbk (Elnusa) menjalankan sederet cara untuk peningkatan produksi migas dan turut ambil bagian dalam menjalankan transisi energi. Direktur Pengembangan Usaha Elnusa, Ratih Esti Prihatini mengatakan, Elnusa terus meningkatkan kapasitas dan kinerja operasional sekaligus berkontribusi dalam perkembangan energi yang saat ini menitikberatkan kepada keberlanjutan lingkungan selama 53 tahun beroperasi. Tidak berhenti sampai di situ, setelah lebih dari setengah abad beroperasi, manajemen terus berakselerasi dalam menjalankan bisnisnya. Salah satu langkah yang ditempuh manajemen melalui inovasi serta inisiatif lini bisnis tidak hanya di sektor migas namun juga non-migas.
Sudah 53 Tahun Beroperasi, Ini Cara Elnusa Dukung Peningkatan Produksi Migas
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Elnusa Tbk (Elnusa) menjalankan sederet cara untuk peningkatan produksi migas dan turut ambil bagian dalam menjalankan transisi energi. Direktur Pengembangan Usaha Elnusa, Ratih Esti Prihatini mengatakan, Elnusa terus meningkatkan kapasitas dan kinerja operasional sekaligus berkontribusi dalam perkembangan energi yang saat ini menitikberatkan kepada keberlanjutan lingkungan selama 53 tahun beroperasi. Tidak berhenti sampai di situ, setelah lebih dari setengah abad beroperasi, manajemen terus berakselerasi dalam menjalankan bisnisnya. Salah satu langkah yang ditempuh manajemen melalui inovasi serta inisiatif lini bisnis tidak hanya di sektor migas namun juga non-migas.