JAKARTA. Bank Indonesia (BI) dalam rapat dewan gubernur (RDG) yang digelar 15-16 Maret 2017 memutuskan untuk kembali mempertahankan BI 7 Day Reverse Repo Rate (RRR) di level 4,75%. BI juga mempertahankan suku bunga deposit facility di level 4% dan lending facility di level 5,5%.Besaran suku bunga acuan ini sudah bertahan selama enam bulan berturut-turut. Terakhir kali, BI 7 Day Reverse Repo Rate mengalami perubahan pada 20 Oktober 2016, turun dari 5% menjadi 5,75%."Keputusan tersebut konsisten dengan upaya BI dalam menjaga kondisi makro ekonomi dan sistem keuangan di tengah meningkatnya ketidakpastian global," kata Direktur Eksekutif Departemen Komunikasi BI, Kamis (16/3).
Sudah enam bulan suku bunga acuan BI anteng 4,75%
JAKARTA. Bank Indonesia (BI) dalam rapat dewan gubernur (RDG) yang digelar 15-16 Maret 2017 memutuskan untuk kembali mempertahankan BI 7 Day Reverse Repo Rate (RRR) di level 4,75%. BI juga mempertahankan suku bunga deposit facility di level 4% dan lending facility di level 5,5%.Besaran suku bunga acuan ini sudah bertahan selama enam bulan berturut-turut. Terakhir kali, BI 7 Day Reverse Repo Rate mengalami perubahan pada 20 Oktober 2016, turun dari 5% menjadi 5,75%."Keputusan tersebut konsisten dengan upaya BI dalam menjaga kondisi makro ekonomi dan sistem keuangan di tengah meningkatnya ketidakpastian global," kata Direktur Eksekutif Departemen Komunikasi BI, Kamis (16/3).