KONTAN.CO.ID - SINGAPURA. Adik Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong, yakni Lee Hsien Yang membuat manuver politik usai bergabung dengan partai oposisi yang bersaing melawan saudara kandungnya pada pemilu 10 Juli mendatang. Tetapi ia belum yakin apakah ia akan mencalonkan diri sebagai kandidat dalam pemilu tersebut. Baca Juga: Bikin cemas, risiko konflik militer AS dan China di level tertinggi sepanjang masa
Sudah lama berselisih, adik PM Singapura gabung partai oposisi jelang pemilu
KONTAN.CO.ID - SINGAPURA. Adik Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong, yakni Lee Hsien Yang membuat manuver politik usai bergabung dengan partai oposisi yang bersaing melawan saudara kandungnya pada pemilu 10 Juli mendatang. Tetapi ia belum yakin apakah ia akan mencalonkan diri sebagai kandidat dalam pemilu tersebut. Baca Juga: Bikin cemas, risiko konflik militer AS dan China di level tertinggi sepanjang masa