KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk (AMRT) membidik penjualan tahun ini meningkat 10% dibanding tahun sebelumnya. Tahun lalu, AMRT membukukan penjualan sebesar Rp 61,4 triliun, tumbuh 9,4% dari tahun sebelumnya sebesar Rp 56,1 triliun. Dengan target peningkatan sebesar 10%, artinya pemilik jaringan minimarket Alfamart ini membidik penjualan tahun ini sekitar Rp 67,54 triliun. Pada kuartal I-2018, AMRT mencatatkan penjualan sebesar Rp 14,67 triliun, meningkat 6,63% dibandingkan penjualan pada periode yang sama tahun lalu.
Sumber Alfaria (AMRT) bidik penjualan 2018 tumbuh 10%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk (AMRT) membidik penjualan tahun ini meningkat 10% dibanding tahun sebelumnya. Tahun lalu, AMRT membukukan penjualan sebesar Rp 61,4 triliun, tumbuh 9,4% dari tahun sebelumnya sebesar Rp 56,1 triliun. Dengan target peningkatan sebesar 10%, artinya pemilik jaringan minimarket Alfamart ini membidik penjualan tahun ini sekitar Rp 67,54 triliun. Pada kuartal I-2018, AMRT mencatatkan penjualan sebesar Rp 14,67 triliun, meningkat 6,63% dibandingkan penjualan pada periode yang sama tahun lalu.