KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Produsen buah dan sayuran lokal, Sunpride, berencana untuk meningkatkan channel distribusi di General Trade dengan membina UMKM dengan program Fruitprenour Sunpride. Tahun ini ditargetkan akan ada 5.000 tenda yang berdiri dari sebelumnya yang berkisar 1.800 tenda. Pratiwi Sekarwangi, MT Specialist Retailer Development menjelaskan, Supride sedang fokus meningkatkan saluran distribusi direct to consumer (D2C). Program ini sudah dirancang sejak 2014. Konsepnya adalah dengan menjual buah-buahan khusus produksi Sunpride dalam tenda-tenda. Karena itu, Sunpride pun mengajak pengusaha-pengusaha buah yang serius menjalankan bisnis ini atau dari yg belum berjualan buah agar dilatih menjadi pedagang buah yang andal.
Sunpride lebarkan distribusi gandeng pedagang buah
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Produsen buah dan sayuran lokal, Sunpride, berencana untuk meningkatkan channel distribusi di General Trade dengan membina UMKM dengan program Fruitprenour Sunpride. Tahun ini ditargetkan akan ada 5.000 tenda yang berdiri dari sebelumnya yang berkisar 1.800 tenda. Pratiwi Sekarwangi, MT Specialist Retailer Development menjelaskan, Supride sedang fokus meningkatkan saluran distribusi direct to consumer (D2C). Program ini sudah dirancang sejak 2014. Konsepnya adalah dengan menjual buah-buahan khusus produksi Sunpride dalam tenda-tenda. Karena itu, Sunpride pun mengajak pengusaha-pengusaha buah yang serius menjalankan bisnis ini atau dari yg belum berjualan buah agar dilatih menjadi pedagang buah yang andal.