JAKARTA. DPRD DKI Jakarta menggelar sidang paripurna istimewa untuk mengumumkan pengunduran diri Basuki Tjahaja Purnama sebagai Gubernur DKI Jakarta. Dalam sidang tersebut, Sekretaris DPRD DKI Jakarta Muhammad Yuliadi membacakan surat pengunduran diri yang ditulis langsung oleh Basuki atau Ahok. "Pengumuman ketiga adalah pemberhentian saudara Basuki Tjahaja Purnama dari jabatan Gubernur DKI Jakarta sisa masa jabatan tahun 2012-2017 sesuai surat pengunduran diri saudara Basuki sebagai berikut," ujar Yuliadi di Gedung DPRD DKI Jakarta, Jalan Kebon Sirih, Rabu (31/5).
Surat undur diri Ahok dibacakan di sidang DPRD DKI
JAKARTA. DPRD DKI Jakarta menggelar sidang paripurna istimewa untuk mengumumkan pengunduran diri Basuki Tjahaja Purnama sebagai Gubernur DKI Jakarta. Dalam sidang tersebut, Sekretaris DPRD DKI Jakarta Muhammad Yuliadi membacakan surat pengunduran diri yang ditulis langsung oleh Basuki atau Ahok. "Pengumuman ketiga adalah pemberhentian saudara Basuki Tjahaja Purnama dari jabatan Gubernur DKI Jakarta sisa masa jabatan tahun 2012-2017 sesuai surat pengunduran diri saudara Basuki sebagai berikut," ujar Yuliadi di Gedung DPRD DKI Jakarta, Jalan Kebon Sirih, Rabu (31/5).