JAKARTA. Tren penurunan suku bunga membuat perusahaan semakin pede mencari pendanaan dengan menerbitkan surat utang. Tengok saja, dalam waktu dekat, ada dua perusahaan yang akan menerbitkan medium term notes sebesar Rp 292 miliar, yakni PT Bank Bukopin Tbk dan PT PPA Finance. Head of Fixed Income Division Indomitra Securities Maximilianus Nico Demus bilang, kondisi ekonomi yang kondusif mendorong emiten mencari pendanaan untuk ekspansi. "MTN sedang menjadi tren bagi perusahaan yang ingin mendapatkan pendanaan tanpa harus IPO serta nominalnya kecil," ujar dia, Kamis (27/10).
Surat utang Rp 292 miliar masuk pasar
JAKARTA. Tren penurunan suku bunga membuat perusahaan semakin pede mencari pendanaan dengan menerbitkan surat utang. Tengok saja, dalam waktu dekat, ada dua perusahaan yang akan menerbitkan medium term notes sebesar Rp 292 miliar, yakni PT Bank Bukopin Tbk dan PT PPA Finance. Head of Fixed Income Division Indomitra Securities Maximilianus Nico Demus bilang, kondisi ekonomi yang kondusif mendorong emiten mencari pendanaan untuk ekspansi. "MTN sedang menjadi tren bagi perusahaan yang ingin mendapatkan pendanaan tanpa harus IPO serta nominalnya kecil," ujar dia, Kamis (27/10).