KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) meyakini, terjadi surplus kembar pada akhir tahun 2022, yaitu surplus neraca pembayaran Indonesia (NPI) dan neraca transaksi berjalan. Gubernur BI Perry Warjiyo memperkirakan, surplus transaksi berjalan pada tahun 2022 berada di kisaran 0,4% dari produk domestik bruto (PDB) hingga 1,2% dari PDB. "NPI pada 2022 diperkirakan mencatat surplus, ditopang oleh surplus neraca transaksi berjalan," tutur Perry dalam konferensi pers, Kamis (17/2).
Surplus Kembar 2022 Dipicu Prospek Surplus Transaksi Berjalan Hingga 1,2% PDB
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) meyakini, terjadi surplus kembar pada akhir tahun 2022, yaitu surplus neraca pembayaran Indonesia (NPI) dan neraca transaksi berjalan. Gubernur BI Perry Warjiyo memperkirakan, surplus transaksi berjalan pada tahun 2022 berada di kisaran 0,4% dari produk domestik bruto (PDB) hingga 1,2% dari PDB. "NPI pada 2022 diperkirakan mencatat surplus, ditopang oleh surplus neraca transaksi berjalan," tutur Perry dalam konferensi pers, Kamis (17/2).