KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Neraca perdagangan diperkirakan masih surplus pada akhir 2021. Hanya saja, surplus neraca perdagangan berpotensi menyusut dari bulan sebelumnya. Ekonom Bank Mandiri Faisal Rachman memperkirakan, surplus neraca perdagangan pada bulan Desember 2021 sebesar US$ 3,16 miliar atau turun dari US$ 3,51 miliar pada November 2021. “Kinerja ekspor diperkirakan masih solid karena kuatnya permintaan eksternal dan harga komoditas yang meningkat. Sedangkan kondisi pelonggaran restriksi meningkatkan permintaan impor,” kata Faisal kepada Kontan.co.id, Minggu (16/1).
Surplus Neraca Perdagangan Diprediksi Turun pada Akhir 2021, Ini Penyebabnya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Neraca perdagangan diperkirakan masih surplus pada akhir 2021. Hanya saja, surplus neraca perdagangan berpotensi menyusut dari bulan sebelumnya. Ekonom Bank Mandiri Faisal Rachman memperkirakan, surplus neraca perdagangan pada bulan Desember 2021 sebesar US$ 3,16 miliar atau turun dari US$ 3,51 miliar pada November 2021. “Kinerja ekspor diperkirakan masih solid karena kuatnya permintaan eksternal dan harga komoditas yang meningkat. Sedangkan kondisi pelonggaran restriksi meningkatkan permintaan impor,” kata Faisal kepada Kontan.co.id, Minggu (16/1).