KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Surplus neraca perdagangan menurun drastis pada bulan Mei 2023. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, nilai neraca perdagangan barang pada Mei 2023 sebesar US$ 0,44 miliar atau US$ 440 juta. Nilai ini susut jauh bila dibandingkan dengan keuntungan neraca dagang pada bulan April 2022 yang sebesar US$ 3,94 miliar. Namun dengan demikian, surplus pada Mei 2023 ini menambah daftar panjang surplus neraca perdagangan dalam kurun waktu tiga tahun terakhir.
Surplus Neraca Perdagangan RI Susut pada Mei, Begini Penjelasan BPS
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Surplus neraca perdagangan menurun drastis pada bulan Mei 2023. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, nilai neraca perdagangan barang pada Mei 2023 sebesar US$ 0,44 miliar atau US$ 440 juta. Nilai ini susut jauh bila dibandingkan dengan keuntungan neraca dagang pada bulan April 2022 yang sebesar US$ 3,94 miliar. Namun dengan demikian, surplus pada Mei 2023 ini menambah daftar panjang surplus neraca perdagangan dalam kurun waktu tiga tahun terakhir.