KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Hasil survei terbaru PT Visa Worldwide Indonesia (Visa) terhadap 1.000 konsumen di Indonesia dari berbagai latar belakang tempat, pendapatan, dan usia menunjukkan bahwa secara keseluruhan, pembayaran melalui dompet digital telah mengambil alih pembayaran tunai di Indonesia. “Secara keseluruhan kalau kita lihat, dari hasil survei ini pemenangnya sekarang kelihatannya e-wallet,” ujar Presiden Direktur Visa Indonesia Riko Abdurrahman dalam Paparan Hasil Visa Consumer Payment Attitudes Study 2023, Senin (10/4). Sebesar 93% dari responden tersebut memilih metode pembayaran melalui e-wallet.
Survei Visa Tunjukkan 93% Responden Pilih Pembayaran Via Dompet Digital
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Hasil survei terbaru PT Visa Worldwide Indonesia (Visa) terhadap 1.000 konsumen di Indonesia dari berbagai latar belakang tempat, pendapatan, dan usia menunjukkan bahwa secara keseluruhan, pembayaran melalui dompet digital telah mengambil alih pembayaran tunai di Indonesia. “Secara keseluruhan kalau kita lihat, dari hasil survei ini pemenangnya sekarang kelihatannya e-wallet,” ujar Presiden Direktur Visa Indonesia Riko Abdurrahman dalam Paparan Hasil Visa Consumer Payment Attitudes Study 2023, Senin (10/4). Sebesar 93% dari responden tersebut memilih metode pembayaran melalui e-wallet.