KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Surya Esa Perkasa Tbk (ESSA) mendapat restu melaksanakan transaksi material senilai US$ 450 juta ke entitas anak, PT Panca Amara Utama dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB), Jumat (5/6). Sebagai informasi ESSA memiliki 0,58% saham Panca Amara Utama secara langsung dan 59,41% secara tidak langsung melalui PT Sepchem. Sekretaris Perusahaan Surya Essa Perkasa, Lufy Setia menjelaskan transaksi material yang akan dilakukan oleh ESSA berupa Penerbitan surat utang dan pinjaman ke Panca Amara Utama selaku entitas anak.
Surya Esa (ESSA) dapat restu lakukan transaksi material US$ 450 juta ke anak usahanya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Surya Esa Perkasa Tbk (ESSA) mendapat restu melaksanakan transaksi material senilai US$ 450 juta ke entitas anak, PT Panca Amara Utama dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB), Jumat (5/6). Sebagai informasi ESSA memiliki 0,58% saham Panca Amara Utama secara langsung dan 59,41% secara tidak langsung melalui PT Sepchem. Sekretaris Perusahaan Surya Essa Perkasa, Lufy Setia menjelaskan transaksi material yang akan dilakukan oleh ESSA berupa Penerbitan surat utang dan pinjaman ke Panca Amara Utama selaku entitas anak.