JAKARTA. Menteri Kelautan dan Perikanan susi Pudjiatuti berjanji akan memperbaiki tata kelola keuangan Kementerian Kelautan Perikanan ( KKP). Sebelumnya, Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) memberikan opini tidak menyatakan pendapat atau disclaimer tehadap laporan keuangan KKP 2016. "Opini disclaimer akan kita perbaiki, KKP selalu mencoba berbuat seefektif dan seefisien mungkin," ujar susi di Kantor KKP, Rabu (31/5). Menteri susi mengungkapkan, meskipun mendapatkan opini disclaimer, KKP telah melakukan penghematan anggaran yang cukup besar mencapai Rp 6,6 triliun.
Susi akan perbaiki tata kelola keuangan KKP
JAKARTA. Menteri Kelautan dan Perikanan susi Pudjiatuti berjanji akan memperbaiki tata kelola keuangan Kementerian Kelautan Perikanan ( KKP). Sebelumnya, Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) memberikan opini tidak menyatakan pendapat atau disclaimer tehadap laporan keuangan KKP 2016. "Opini disclaimer akan kita perbaiki, KKP selalu mencoba berbuat seefektif dan seefisien mungkin," ujar susi di Kantor KKP, Rabu (31/5). Menteri susi mengungkapkan, meskipun mendapatkan opini disclaimer, KKP telah melakukan penghematan anggaran yang cukup besar mencapai Rp 6,6 triliun.