JAKARTA. Setelah melakukan suspensi atas dua saham, disaat yang bersamaan Bursa Efek Indonesia (BEI) membuka suspensi atas saham PT Renuka Coalindo Tbk (SQMI).Mengutip keterbukaan informasi BEI, (12/12), perdagangan saham SQMI dibuka di dua pasar sekaligus, pasar reguler dan tunai, mulai perdagangan bursa sesi I hari ini.Setelah dibuka, saham SQMI langung beranjak ke level Rp 1.180 per saham. Posisi ini naik 20 poin atau menguat 1,72% jika dibandingkan dengan level sebelumnya.Sebelumnya, saham SQMI disuspensi pada tanggal 17 Oktober lalu. Saham tersebut terkena suspensi lantaran ada peningkatan harga kumulatif yang siginifikan, naik sebesar Rp 600 per saham atau 107,14% menjadi Rp 1.160 per saham.Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Suspensi saham SQMI dibuka
JAKARTA. Setelah melakukan suspensi atas dua saham, disaat yang bersamaan Bursa Efek Indonesia (BEI) membuka suspensi atas saham PT Renuka Coalindo Tbk (SQMI).Mengutip keterbukaan informasi BEI, (12/12), perdagangan saham SQMI dibuka di dua pasar sekaligus, pasar reguler dan tunai, mulai perdagangan bursa sesi I hari ini.Setelah dibuka, saham SQMI langung beranjak ke level Rp 1.180 per saham. Posisi ini naik 20 poin atau menguat 1,72% jika dibandingkan dengan level sebelumnya.Sebelumnya, saham SQMI disuspensi pada tanggal 17 Oktober lalu. Saham tersebut terkena suspensi lantaran ada peningkatan harga kumulatif yang siginifikan, naik sebesar Rp 600 per saham atau 107,14% menjadi Rp 1.160 per saham.Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News