KONTAN.CO.ID - DW. Penemuan ini adalah contoh tertua dari gambar buatan manusia, kata para ilmuwan. Ini bahkan diperkirakan berusia lebih tua daripada gambar tertua yang diketahui saat ini yang setidaknya berusia 30.000 tahun. Desain abstrak dan samar-samar menyerupai hashtag atau tagar ini ditemukan di Gua Blombos di pantai selatan Afrika Selatan. Sketsa ini digambar oleh para pemburu dan peramu makanan yang secara berkala tinggal di gua yang menghadap ke Samudera Hindia. Temuan ini menunjukkan adanya kemampuan kognitif modern pada spesies kita yaitu Homo sapiens selama Zaman Batu Tengah (Mesolitikum), kata para peneliti.
Tagar tertua berusia 73.000 tahun ditemukan di Afrika Selatan
KONTAN.CO.ID - DW. Penemuan ini adalah contoh tertua dari gambar buatan manusia, kata para ilmuwan. Ini bahkan diperkirakan berusia lebih tua daripada gambar tertua yang diketahui saat ini yang setidaknya berusia 30.000 tahun. Desain abstrak dan samar-samar menyerupai hashtag atau tagar ini ditemukan di Gua Blombos di pantai selatan Afrika Selatan. Sketsa ini digambar oleh para pemburu dan peramu makanan yang secara berkala tinggal di gua yang menghadap ke Samudera Hindia. Temuan ini menunjukkan adanya kemampuan kognitif modern pada spesies kita yaitu Homo sapiens selama Zaman Batu Tengah (Mesolitikum), kata para peneliti.