KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ada kabar baik untuk pelanggan PLN. Bagi para pelanggan yang yang tagihan listriknya tiba-tiba membengkak, bisa mengadu dan melaporkan langsung ke pemerintah, yakni Kementerian Koordinator Martim dan Investasi (Kemko Martim dan Investasi). Deputi Bidang Koordinasi Kedaulatan Maritim dan Energi Kemenko Maritim dan Investasi Purbaya Yudhi Sadewa mengatakan pihaknya menerima pengaduan dari masyrakat terkait dengan lonjakan tagihan listrik. Baca Juga: Wow, ada pelanggan yang tagihan listriknya melejit hingga 1000%
Tagihan listrik melejit segera lapor ke pengaduanenergi@maritim.go.id
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ada kabar baik untuk pelanggan PLN. Bagi para pelanggan yang yang tagihan listriknya tiba-tiba membengkak, bisa mengadu dan melaporkan langsung ke pemerintah, yakni Kementerian Koordinator Martim dan Investasi (Kemko Martim dan Investasi). Deputi Bidang Koordinasi Kedaulatan Maritim dan Energi Kemenko Maritim dan Investasi Purbaya Yudhi Sadewa mengatakan pihaknya menerima pengaduan dari masyrakat terkait dengan lonjakan tagihan listrik. Baca Juga: Wow, ada pelanggan yang tagihan listriknya melejit hingga 1000%