KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) memproyeksikan pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun depan sekitar 4,7% hingga 5,5%. Proyeksi BI ini lebih rendah dari angka asumsi pertumbuhan ekonomi yang dipatok pemerintah sebesar 5,3% hingga 5,7%.. “Kami perkirakan ekonomi 2023 tumbuh 4,5% hingga 5,3% dan akan meningkat pada 2024 menjadi 4,7% hingga 5,5%,” ujar Gubernur BI Perry Warjiyo dalam Rapat Banggar DPR RI, Selasa (30/5).
Tahun Depan, Ekonomi RI Diprediksi Tumbuh 4,7%-5,5%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) memproyeksikan pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun depan sekitar 4,7% hingga 5,5%. Proyeksi BI ini lebih rendah dari angka asumsi pertumbuhan ekonomi yang dipatok pemerintah sebesar 5,3% hingga 5,7%.. “Kami perkirakan ekonomi 2023 tumbuh 4,5% hingga 5,3% dan akan meningkat pada 2024 menjadi 4,7% hingga 5,5%,” ujar Gubernur BI Perry Warjiyo dalam Rapat Banggar DPR RI, Selasa (30/5).