KONTAN.CO.ID - SINGAPURA. Bankir Inggris Jamie Wong, 34 tahun, berencana untuk menghabiskan waktu di kantor milik perusahaannya di Singapura minggu depan, di mana saat yang bersamaan dia berencana untuk menghadiri pernikahan saudara iparnya. Tetapi dia diberitahu bahwa dia harus bekerja dari rumah karena tempat kunjungan terakhirnya adalah Hong Kong. Dia juga harus membatalkan perjalanan ke Taiwan karena pemerintah di sana akan mengkarantina dia selama 14 hari. Meski Jepang tidak memiliki perintah yang sama untuk pelancong dari Hong Kong, Wong membatalkan perjalanan ke Tokyo yang dijadwalkan awal Maret karena meningkatnya kasus infeksi virus corona di sana.
Tak hanya China, para pelancong juga menghindari dua negara ini akibat virus corona
KONTAN.CO.ID - SINGAPURA. Bankir Inggris Jamie Wong, 34 tahun, berencana untuk menghabiskan waktu di kantor milik perusahaannya di Singapura minggu depan, di mana saat yang bersamaan dia berencana untuk menghadiri pernikahan saudara iparnya. Tetapi dia diberitahu bahwa dia harus bekerja dari rumah karena tempat kunjungan terakhirnya adalah Hong Kong. Dia juga harus membatalkan perjalanan ke Taiwan karena pemerintah di sana akan mengkarantina dia selama 14 hari. Meski Jepang tidak memiliki perintah yang sama untuk pelancong dari Hong Kong, Wong membatalkan perjalanan ke Tokyo yang dijadwalkan awal Maret karena meningkatnya kasus infeksi virus corona di sana.