KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) mencatatkan rekor kinerja produksi dan penjualan komoditas di tahun 2018 yang diklaim tertinggi sepanjang sejarah perusahaan. Untuk tahun ini, analis memperkirakan kinerja ANTM masih cukup stabil. Asal tahu saja, volume produksi feronikel unaudited tercatat sebesar 24.868 ton nikel dalam feronikel (TNi) alias naik 14% dari 21.762 TNi pada tahun sebelumnya. Penjualan mencapai 24.135 TNi naik 10% dibandingkan tahun 2017 yang sebesar 21.878 TNi. Sedangkan untuk komoditas emas, ANTM mencatatkan penjualan pada tahun 2018 sebanyak 27.258 kilogram (kg) atau naik 114% dibanding capaian 2017 sebesar 13.202 kg.
Tak hanya fokus di satu komoditas, analis prediksi kinerja Aneka Tambang stabil
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) mencatatkan rekor kinerja produksi dan penjualan komoditas di tahun 2018 yang diklaim tertinggi sepanjang sejarah perusahaan. Untuk tahun ini, analis memperkirakan kinerja ANTM masih cukup stabil. Asal tahu saja, volume produksi feronikel unaudited tercatat sebesar 24.868 ton nikel dalam feronikel (TNi) alias naik 14% dari 21.762 TNi pada tahun sebelumnya. Penjualan mencapai 24.135 TNi naik 10% dibandingkan tahun 2017 yang sebesar 21.878 TNi. Sedangkan untuk komoditas emas, ANTM mencatatkan penjualan pada tahun 2018 sebanyak 27.258 kilogram (kg) atau naik 114% dibanding capaian 2017 sebesar 13.202 kg.