KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rupiah gagal mempertahankan penguatan yang terjadi kemarin. Buktinya, Kamis (30/1), rupiah di pasar spot akhirnya ditutup di level Rp 13.657 per dolar Amerika Serikat (AS). Posisi ini melemah 0,17% dibanding penutupan Rabu (29/1) di Rp 13.634 per dolar AS. Pelemahan rupiah ini sejalan dengan pergerakan mayoritas mata uang di kawasan. Hingga pukul 16.15 WIB, won Korea menjadi mata uang dengan penurunan terbesar di hadapan the greenback setelah turun 0,67%.
Tak mampu bertahan, rupiah spot ditutup melemah ke Rp 13.657 per dolar AS
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rupiah gagal mempertahankan penguatan yang terjadi kemarin. Buktinya, Kamis (30/1), rupiah di pasar spot akhirnya ditutup di level Rp 13.657 per dolar Amerika Serikat (AS). Posisi ini melemah 0,17% dibanding penutupan Rabu (29/1) di Rp 13.634 per dolar AS. Pelemahan rupiah ini sejalan dengan pergerakan mayoritas mata uang di kawasan. Hingga pukul 16.15 WIB, won Korea menjadi mata uang dengan penurunan terbesar di hadapan the greenback setelah turun 0,67%.