KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Persaingan untuk merebut pasar makanan vegetarian semakin sengit ketika Nestle berencana meluncurkan burger berbahan dasar kedelai di seluruh pasar Eropa dan Amerika Serikat (AS) tahun ini. Nantinya burger tanpa daging Nestle ini diberi nama Incredeble Burger dan akan dijual di seluruh supermarket di Eropa, di bawah merek dagang Garden Fourment pada bulan ini. Mulanya akan akan dijual ke beberapa negara termasuk Jerman, Belanda dan Swedia. Menjelang akhir tahun, Nestle juga akan menjual burger vegetarian yang disesuaikan dengan selera masyarakat AS. Khusus di negara ini, burger vegetarian ini akan diberi nama Burger Awesome yang akan tersedia dengan brand Sweet Earth, menurut pernyataan Nestle, seperti dilansir oleh Bloomberg, Rabu (3/4).
Tak mau kalah dari Burger King, Nestle siapkan burger untuk vegetarian
KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Persaingan untuk merebut pasar makanan vegetarian semakin sengit ketika Nestle berencana meluncurkan burger berbahan dasar kedelai di seluruh pasar Eropa dan Amerika Serikat (AS) tahun ini. Nantinya burger tanpa daging Nestle ini diberi nama Incredeble Burger dan akan dijual di seluruh supermarket di Eropa, di bawah merek dagang Garden Fourment pada bulan ini. Mulanya akan akan dijual ke beberapa negara termasuk Jerman, Belanda dan Swedia. Menjelang akhir tahun, Nestle juga akan menjual burger vegetarian yang disesuaikan dengan selera masyarakat AS. Khusus di negara ini, burger vegetarian ini akan diberi nama Burger Awesome yang akan tersedia dengan brand Sweet Earth, menurut pernyataan Nestle, seperti dilansir oleh Bloomberg, Rabu (3/4).