KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Epidemiolog mengusulkan agar masyarakat yang masih tidak menerapkan protokol kesehatan, khususnya tidak memakai masker, bisa digelandang menginap di ruang isolasi pasien Covid-19. Hal ini lebih disarankannya, daripada menghukum masyarakat dengan mengenakan denda. "Kalau tidak ada masyarakat yang gak pakai masker mending gak usah didenda saja, mending langsung masukin ruang isolasi saja biar pada takut," kata Ahli epidemiologi dari Universitas Indonesia (UI) Tri Yunis Miko Wahyono saat dihubungi Kompas.com, Rabu (27/1/2021). Bukan tanpa sebab, menurutnya hal ini perlu ditempuh karena tidak ada cara lain untuk mengatasi masyarakat yang masih abai terhadap protokol kesehatan.
Saran epidemiolog, orang tak pakai masker dibawa ke ruang isolasi pasien Covid-19
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Epidemiolog mengusulkan agar masyarakat yang masih tidak menerapkan protokol kesehatan, khususnya tidak memakai masker, bisa digelandang menginap di ruang isolasi pasien Covid-19. Hal ini lebih disarankannya, daripada menghukum masyarakat dengan mengenakan denda. "Kalau tidak ada masyarakat yang gak pakai masker mending gak usah didenda saja, mending langsung masukin ruang isolasi saja biar pada takut," kata Ahli epidemiologi dari Universitas Indonesia (UI) Tri Yunis Miko Wahyono saat dihubungi Kompas.com, Rabu (27/1/2021). Bukan tanpa sebab, menurutnya hal ini perlu ditempuh karena tidak ada cara lain untuk mengatasi masyarakat yang masih abai terhadap protokol kesehatan.