KONTAN.CO.ID - JENEWA. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) pada Jumat (30 April) mengatakan, telah mendaftarkan vaksin virus corona buatan Moderna untuk penggunaan darurat. Prosedur pencatatan WHO itu membantu negara-negara yang tidak bisa menilai keefektifan vaksin virus corona memiliki akses secepat mungkin. Selain itu, memungkinkan skema berbagi vaksin COVAX dan mitra lain untuk mendistribusikannya ke negara-negara miskin.
Tambah Moderna, ini 5 vaksin virus corona terdaftar di WHO untuk penggunaan darurat
KONTAN.CO.ID - JENEWA. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) pada Jumat (30 April) mengatakan, telah mendaftarkan vaksin virus corona buatan Moderna untuk penggunaan darurat. Prosedur pencatatan WHO itu membantu negara-negara yang tidak bisa menilai keefektifan vaksin virus corona memiliki akses secepat mungkin. Selain itu, memungkinkan skema berbagi vaksin COVAX dan mitra lain untuk mendistribusikannya ke negara-negara miskin.