KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Trade Expo 2022 kali ini merupakan penyelenggaraan pertama pasca pandemi Covid-19 setelah sebelumnya dihelat secara daring. Hal ini membawa antusiasme yang luas, baik pelaku bisnis dalam dan luar negeri. PT Homeco Victoria Makmur (Homeco), salah satu eksibitor yang fokus pada produk gaya hidup untuk kebutuhan rumah tangga menyatakan puas dan berhasil memenuhi target bisnis dari partisipasi pada Trade Expo ke-37 di tahun 2022. Ellies Kiswoto, Direktur Utama PT Homeco Victoria Makmur (Homeco) merasa puas dengan penyelenggaran TEI kali ini, dimana target bisnis yang menjadi KPI dalam kegiatan ini tercapai dengan baik. Produk unggulan seperti alat-alat rumah tangga berbahan keramik, One Price, dan produk anak-anak dengan brand Wiggle sukses menarik minat pengunjung TEI 2022.
Target Bisnis Tercapai, Homeco Puas dengan Trade Expo 2022
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Trade Expo 2022 kali ini merupakan penyelenggaraan pertama pasca pandemi Covid-19 setelah sebelumnya dihelat secara daring. Hal ini membawa antusiasme yang luas, baik pelaku bisnis dalam dan luar negeri. PT Homeco Victoria Makmur (Homeco), salah satu eksibitor yang fokus pada produk gaya hidup untuk kebutuhan rumah tangga menyatakan puas dan berhasil memenuhi target bisnis dari partisipasi pada Trade Expo ke-37 di tahun 2022. Ellies Kiswoto, Direktur Utama PT Homeco Victoria Makmur (Homeco) merasa puas dengan penyelenggaran TEI kali ini, dimana target bisnis yang menjadi KPI dalam kegiatan ini tercapai dengan baik. Produk unggulan seperti alat-alat rumah tangga berbahan keramik, One Price, dan produk anak-anak dengan brand Wiggle sukses menarik minat pengunjung TEI 2022.