KONTAN.CO.ID - AirAsia Indonesia menargetkan dapat menawarkan saham perdana ke publik di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2017 ini. Direktur Niaga AirAsia Indonesia Rifai Taberi mengakui rencana initial public offering (IPO) meleset dari target awal. "Tahun ini ada kemungkinan bisa (AirAsia Indonesia IPO). Kami berharap bisa segera IPO, karena target kami sebenarnya tahun kemarin sudah bisa IPO," kata Rifai kepada Kompas.com, di Macau International Airport, pekan lalu.
Target meleset, kapan AirAsia akan IPO?
KONTAN.CO.ID - AirAsia Indonesia menargetkan dapat menawarkan saham perdana ke publik di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2017 ini. Direktur Niaga AirAsia Indonesia Rifai Taberi mengakui rencana initial public offering (IPO) meleset dari target awal. "Tahun ini ada kemungkinan bisa (AirAsia Indonesia IPO). Kami berharap bisa segera IPO, karena target kami sebenarnya tahun kemarin sudah bisa IPO," kata Rifai kepada Kompas.com, di Macau International Airport, pekan lalu.