KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tahun 2018 dinilai masih cukup menantang bagi Astra Financial. Termasuk bagi bisnis pembiayaan di bawah bendera Grup Astra tersebut. Direktur PT Astra International Tbk Suparno Djasmin menyebut, di tahun lalu perusahaan pembiayaan dari Group Astra mencatatkan angka pembiayaan sekitar Rp 80 triliun. Melihat kondisi pasar saat ini, proyeksi pembiayaan di tahun ini masih berada di angka tersebut. Kata Suparno, pihaknya akan lebih berhati-hati dan konservatif dalam berbisnis. "Tahun ini semoga ekonomi membaik namun kami harus mengelola bisnis secara lebih prudent dan meningkatkan manajemen risiko dengan lebih baik," katanya, Selasa (24/7).
Target pembiayaan multifinance Group Astra mencapai Rp 80 triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tahun 2018 dinilai masih cukup menantang bagi Astra Financial. Termasuk bagi bisnis pembiayaan di bawah bendera Grup Astra tersebut. Direktur PT Astra International Tbk Suparno Djasmin menyebut, di tahun lalu perusahaan pembiayaan dari Group Astra mencatatkan angka pembiayaan sekitar Rp 80 triliun. Melihat kondisi pasar saat ini, proyeksi pembiayaan di tahun ini masih berada di angka tersebut. Kata Suparno, pihaknya akan lebih berhati-hati dan konservatif dalam berbisnis. "Tahun ini semoga ekonomi membaik namun kami harus mengelola bisnis secara lebih prudent dan meningkatkan manajemen risiko dengan lebih baik," katanya, Selasa (24/7).