KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Laju kasus harian Covid-19 di Indonesia beberapa hari terakhir melonjak. Dilansir dari website resmi Covid19.go.id per 14 Juni 2021 jumlah angka positif di Indonesia mecapai 1,91 juta orang dan angka kesembuhan 1,75 juta orang. Dengan tren kenaikan kasus pasca libur lebaran diprediksi angka kasus positif dapat menembus 2 juta orang. Ketua Bidang Keuangan dan Perbankan BPP Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Ajib Hamdani mengatakan kenaikan kasus tentu secara ekonomi, akan membebani target pemerintah.
Target pertumbuhan ekonomi kuartal II sulit tercapai gara-gara Covid-19 meledak lagi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Laju kasus harian Covid-19 di Indonesia beberapa hari terakhir melonjak. Dilansir dari website resmi Covid19.go.id per 14 Juni 2021 jumlah angka positif di Indonesia mecapai 1,91 juta orang dan angka kesembuhan 1,75 juta orang. Dengan tren kenaikan kasus pasca libur lebaran diprediksi angka kasus positif dapat menembus 2 juta orang. Ketua Bidang Keuangan dan Perbankan BPP Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Ajib Hamdani mengatakan kenaikan kasus tentu secara ekonomi, akan membebani target pemerintah.