KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Pariwisata Arief Yahya meninjau persiapan perhelatan acara Festival Fulan Fehan yang berlangsung di Puncak Fulan Fehan, Belu, NTT, Sabtu (6/10). Festival Fulan Fehan yang akan menyajikan Tari Likuray dibawakan lebih dari 1.500 penari ini merupakan salah satu acara yang masuk dalam Calender of Event (CoE) Nasional guna mencapai tingkat kunjungan 17 juta wisatawan mancanegara (wisman) di 2018 dan 20 juta wisman di 2019. "Kita harapkan atraksi seperti ini bisa diadakan rutin setiap tahunnya. Acara ini dapat terus dipertahankan dan ditetapkan tanggalnya setiap tahun, sehingga wisatawan terutama wisatawan mancanegara bisa datang ke Belu," ujar Menpar Arief Yahya dalam keterangan resminya, Sabtu (6/10).
Tarik wisatawan ke Belu, Menpar tinjau Festival Fulan Fehan di NTT
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Pariwisata Arief Yahya meninjau persiapan perhelatan acara Festival Fulan Fehan yang berlangsung di Puncak Fulan Fehan, Belu, NTT, Sabtu (6/10). Festival Fulan Fehan yang akan menyajikan Tari Likuray dibawakan lebih dari 1.500 penari ini merupakan salah satu acara yang masuk dalam Calender of Event (CoE) Nasional guna mencapai tingkat kunjungan 17 juta wisatawan mancanegara (wisman) di 2018 dan 20 juta wisman di 2019. "Kita harapkan atraksi seperti ini bisa diadakan rutin setiap tahunnya. Acara ini dapat terus dipertahankan dan ditetapkan tanggalnya setiap tahun, sehingga wisatawan terutama wisatawan mancanegara bisa datang ke Belu," ujar Menpar Arief Yahya dalam keterangan resminya, Sabtu (6/10).