KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Taspen menghadapi tantangan yang tak ringan di tahun 2018 lalu yang menekan perolehan laba perseroan. Di tahun ini, pengelola dana pensiun aparatur sipil negara ini optimis bisa mencatatkan kinerja yang lebih baik. Direktur Keuangan Taspen Helmi Imam Satriyono mengatakan, pihaknya menargetkan perolehan laba sebesar Rp 325 miliar. Jumlah ini meningkat 19,2% dari realisasi tahun lalu. “Laba tetap ada kenaikan, tapi kami lebih berhati-hati menghadapi tahun pemilu ini. Sementara untuk lima tahun ke depan, kami berharap bisa meraih laba hingga Rp 1 triliun,” jelasnya, Kamis (14/2).
Taspen siapkan sejumlah strategi untuk perbaiki kinerja tahun 2019 ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Taspen menghadapi tantangan yang tak ringan di tahun 2018 lalu yang menekan perolehan laba perseroan. Di tahun ini, pengelola dana pensiun aparatur sipil negara ini optimis bisa mencatatkan kinerja yang lebih baik. Direktur Keuangan Taspen Helmi Imam Satriyono mengatakan, pihaknya menargetkan perolehan laba sebesar Rp 325 miliar. Jumlah ini meningkat 19,2% dari realisasi tahun lalu. “Laba tetap ada kenaikan, tapi kami lebih berhati-hati menghadapi tahun pemilu ini. Sementara untuk lima tahun ke depan, kami berharap bisa meraih laba hingga Rp 1 triliun,” jelasnya, Kamis (14/2).