JAKARTA. Masih tingginya penggunaan software bajakan membuat BSA The Software Alliance membuat program penghargaan piagam hak kekayaan intelektual bagi perusahaan yang menggunakan software asli. Zain Adnan, Chief Representative BSA Indonesia mengungkapkan tujuan diadakan program ini sebagai bentuk apresiasi terhadap perusahaan yang menggunakan software asli dalam kegiatan perusahaannya. "Menurut data dari Indonesia Data Center (IDC), tahun 2011 yang lalu tingkat penggunaan sofware bajakan di Indonesia masih sanga tinggi, yakni sebanyak 84%," ujarnya, Kamis (31/10).
Tekan software bajakan, BSA gelar program HKI
JAKARTA. Masih tingginya penggunaan software bajakan membuat BSA The Software Alliance membuat program penghargaan piagam hak kekayaan intelektual bagi perusahaan yang menggunakan software asli. Zain Adnan, Chief Representative BSA Indonesia mengungkapkan tujuan diadakan program ini sebagai bentuk apresiasi terhadap perusahaan yang menggunakan software asli dalam kegiatan perusahaannya. "Menurut data dari Indonesia Data Center (IDC), tahun 2011 yang lalu tingkat penggunaan sofware bajakan di Indonesia masih sanga tinggi, yakni sebanyak 84%," ujarnya, Kamis (31/10).