KONTAN.CO.ID - Kanselir Jerman Olaf Scholz mendesak Presiden Rusia Vladimir Putin dalam panggilan telepon pada hari Jumat untuk memulai pembicaraan dengan Ukraina yang akan membuka jalan bagi perdamaian yang adil dan abadi. Ini merupakan sambungan telepon pertama yang terjadi dalam 2 tahun terakhir. Dalam percakapan telepon selama satu jam itu, Scholz juga menuntut penarikan pasukan Rusia dari Ukraina dan menegaskan kembali dukungan berkelanjutan Jerman untuk Ukraina. Panggilan ini sendiri terjadi saat Ukraina menghadapi kondisi yang semakin sulit di medan perang di tengah kekurangan senjata dan personel sementara pasukan Rusia terus maju.
Telepon Putin, Kanselir Jerman Desak Rusia Buka Perundingan dengan Ukraina
KONTAN.CO.ID - Kanselir Jerman Olaf Scholz mendesak Presiden Rusia Vladimir Putin dalam panggilan telepon pada hari Jumat untuk memulai pembicaraan dengan Ukraina yang akan membuka jalan bagi perdamaian yang adil dan abadi. Ini merupakan sambungan telepon pertama yang terjadi dalam 2 tahun terakhir. Dalam percakapan telepon selama satu jam itu, Scholz juga menuntut penarikan pasukan Rusia dari Ukraina dan menegaskan kembali dukungan berkelanjutan Jerman untuk Ukraina. Panggilan ini sendiri terjadi saat Ukraina menghadapi kondisi yang semakin sulit di medan perang di tengah kekurangan senjata dan personel sementara pasukan Rusia terus maju.