KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. DPR AS pada hari Jumat menyetujui paket bantuan senilai US$ 2,2 triliun, terbesar dalam sejarah AS, untuk membantu mengatasi penurunan ekonomi yang ditimbulkan pandemi virus corona dan Presiden AS Donald Trump dengan cepat menandatanganinya menjadi undang-undang. RUU virus corona dengan nilai terbesar tersebut melewati Senat dan DPR AS dan disetujui hampir dengan suara bulat. Baca Juga: Wall Street jatuh setelah kasus virus corona di AS tembus di atas 100.000
Terbesar dalam sejarah, AS sahkan RUU virus corona senilai US$ 2,2 triliun jadi UU
KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. DPR AS pada hari Jumat menyetujui paket bantuan senilai US$ 2,2 triliun, terbesar dalam sejarah AS, untuk membantu mengatasi penurunan ekonomi yang ditimbulkan pandemi virus corona dan Presiden AS Donald Trump dengan cepat menandatanganinya menjadi undang-undang. RUU virus corona dengan nilai terbesar tersebut melewati Senat dan DPR AS dan disetujui hampir dengan suara bulat. Baca Juga: Wall Street jatuh setelah kasus virus corona di AS tembus di atas 100.000