KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ketidakpastian pasar keuangan masih tinggi, yang menyebabkan arus modal asing keluar dari Indonesia dan nilai tukar rupiah melemah. Di tengah kondisi tersebut, Ekonom Bank Danamon Irman Faiz membuka opsi Bank Indonesia (BI) bisa untuk menaikkan suku bunga acuan lagi pada akhir tahun 2023 ini. "Bila tekanan terhadap rupiah terus berlajut, kami yakin BI bisa melakukan pengetatan kebijakan moneter lagi, untuk menahan volatilitas ketahanan eksternal," terang Faiz kepada Kontan.co.id.
Terbuka Opsi Bagi BI Untuk Kerek Suku Bunga Acuan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ketidakpastian pasar keuangan masih tinggi, yang menyebabkan arus modal asing keluar dari Indonesia dan nilai tukar rupiah melemah. Di tengah kondisi tersebut, Ekonom Bank Danamon Irman Faiz membuka opsi Bank Indonesia (BI) bisa untuk menaikkan suku bunga acuan lagi pada akhir tahun 2023 ini. "Bila tekanan terhadap rupiah terus berlajut, kami yakin BI bisa melakukan pengetatan kebijakan moneter lagi, untuk menahan volatilitas ketahanan eksternal," terang Faiz kepada Kontan.co.id.