KONTAN.CO.ID - LONDON. Ekonomi Inggris diproyeksi tidak akan tumbuh dalam tiga bulan ke depan sebagai dampak kenaikan harga yang menekan konsumsi. Bank of England (BoE) diprediksi akan naikkan bunga acuan menjadi 1,75% pekan ini untuk menjinakkan inflasi yang sudah di level 9,4%, mengutip Reuters pada Senin (1/8). Adapun Konfederasi Industri Inggris (CBI) menyatakan anggota organisasi melaporkan pertumbuhan di atas rata-rata dalam tiga bulan hingga akhir Juli 2022. Sedikit lebih cepat daripada dalam tiga bulan hingga Juni 2022, namun mereka memperkirakan kondisi ini akan mereda pada bulan-bulan mendatang.
Terdampak Inflasi, Ekonomi Inggris Diprediksi Akan Melambat
KONTAN.CO.ID - LONDON. Ekonomi Inggris diproyeksi tidak akan tumbuh dalam tiga bulan ke depan sebagai dampak kenaikan harga yang menekan konsumsi. Bank of England (BoE) diprediksi akan naikkan bunga acuan menjadi 1,75% pekan ini untuk menjinakkan inflasi yang sudah di level 9,4%, mengutip Reuters pada Senin (1/8). Adapun Konfederasi Industri Inggris (CBI) menyatakan anggota organisasi melaporkan pertumbuhan di atas rata-rata dalam tiga bulan hingga akhir Juli 2022. Sedikit lebih cepat daripada dalam tiga bulan hingga Juni 2022, namun mereka memperkirakan kondisi ini akan mereda pada bulan-bulan mendatang.