KONTAN.CO.ID - BEIJING. Seorang pasien virus korona yang sudah dipulangkan dari rumah sakit setelah dinyatakan pulih, harus kembali masuk RS. Pasalnya, dia dinyatakan kembali positif virus corona selama masa karantina yang dilakukan di rumahnya. Dilansir dari Reuters, kasus tersebut terjadi di kota Chengdu di provinsi Sichuan barat daya, China. Kasus tersebut bukan satu-satunya yang terjadi di China. Beberapa daerah lain juga melaporkan kejadian yang sama. Baca Juga: Wuhan masih dalam isolasi, warga: tolong pertemukan kami!
Terjadi lagi, pasien virus corona kembali masuk rumah sakit setelah dinyatakan sembuh
KONTAN.CO.ID - BEIJING. Seorang pasien virus korona yang sudah dipulangkan dari rumah sakit setelah dinyatakan pulih, harus kembali masuk RS. Pasalnya, dia dinyatakan kembali positif virus corona selama masa karantina yang dilakukan di rumahnya. Dilansir dari Reuters, kasus tersebut terjadi di kota Chengdu di provinsi Sichuan barat daya, China. Kasus tersebut bukan satu-satunya yang terjadi di China. Beberapa daerah lain juga melaporkan kejadian yang sama. Baca Juga: Wuhan masih dalam isolasi, warga: tolong pertemukan kami!