KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja PT Blue Bird Tbk (BIRD) tertekan pandemi Covid-19. Berdasarkan laporan keuangan tahunan, BIRD mengantongi pendapatan bersih sebesar Rp 2,05 triliun sepanjang tahun lalu. Nilai tersebut merosot 49,38% dari perolehan tahun 2019 sebanyak Rp 4,05 triliun. Pendapatan dari kendaraan taksi masih menjadi kontribusi terbesar Rp 1,54 triliun dan penyumbang terbesar lainnya dari sewa kendaraan senilai Rp 520,94 miliar. Kemudian pendapatan dari sewa gedung senilai Rp 4,47 miliar dan komisi lelang menyumbang Rp 14,82 miliar.
Terdampak pandemi, Blue Bird (BIRD) menderita kerugian Rp 163 miliar di 2020
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja PT Blue Bird Tbk (BIRD) tertekan pandemi Covid-19. Berdasarkan laporan keuangan tahunan, BIRD mengantongi pendapatan bersih sebesar Rp 2,05 triliun sepanjang tahun lalu. Nilai tersebut merosot 49,38% dari perolehan tahun 2019 sebanyak Rp 4,05 triliun. Pendapatan dari kendaraan taksi masih menjadi kontribusi terbesar Rp 1,54 triliun dan penyumbang terbesar lainnya dari sewa kendaraan senilai Rp 520,94 miliar. Kemudian pendapatan dari sewa gedung senilai Rp 4,47 miliar dan komisi lelang menyumbang Rp 14,82 miliar.