KONTAN.CO.ID - TOKYO. Harga emas melemah pada hari ini karena dolar Amerika Serikat (AS) menguat, dengan investor menantikan data inflasi AS yang dapat mempengaruhi langkah kebijakan Federal Reserve berikutnya. Rabu (10/11) pukul 13.00 WIB, harga emas spot turun 0,4% menjadi US$ 1.824.90 per ons troi, setelah mencatat rekor tertinggi sejak 3 September di sesi sebelumnya. Sementara itu, harga emas berjangka untuk kontrak pengiriman Desember 2021 turun 0,1% ke US$ 1.828,40 per ons troi.
Tertekan penguatan dolar AS, harga emas spot melemah ke US$ 1.824.90 per ons troi
KONTAN.CO.ID - TOKYO. Harga emas melemah pada hari ini karena dolar Amerika Serikat (AS) menguat, dengan investor menantikan data inflasi AS yang dapat mempengaruhi langkah kebijakan Federal Reserve berikutnya. Rabu (10/11) pukul 13.00 WIB, harga emas spot turun 0,4% menjadi US$ 1.824.90 per ons troi, setelah mencatat rekor tertinggi sejak 3 September di sesi sebelumnya. Sementara itu, harga emas berjangka untuk kontrak pengiriman Desember 2021 turun 0,1% ke US$ 1.828,40 per ons troi.