KONTAN.CO.ID - SURABAYA. Kapolda Jawa Timur Irjen Luki Hermawan mengatakan, pasien pertama terjangkit virus corona di Surabaya berada di kawasan Surabaya bagian utara. Hal itu diketahui dari peta penyebaran Covid-19 yang berbasis aplikasi Google Earth. Dari sana, virus corona baru menyebar ke Surabaya bagian selatan tepatnya di Kecamatan Wonokromo. Baca Juga: Lesu karena corona, Jokowi yakin sektor pariwisata bakal booming tahun depan
Terungkap, awal mula corona menyebar di Surabaya hingga kini mencapai ratusan kasus
KONTAN.CO.ID - SURABAYA. Kapolda Jawa Timur Irjen Luki Hermawan mengatakan, pasien pertama terjangkit virus corona di Surabaya berada di kawasan Surabaya bagian utara. Hal itu diketahui dari peta penyebaran Covid-19 yang berbasis aplikasi Google Earth. Dari sana, virus corona baru menyebar ke Surabaya bagian selatan tepatnya di Kecamatan Wonokromo. Baca Juga: Lesu karena corona, Jokowi yakin sektor pariwisata bakal booming tahun depan