KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Hingga siang, harga emas spot masih tinggi. Hingga Jumat (3/1) pukul 13.00 WIB harga emas spot tercatat sebesar US$ 1.541,86 per ons troi lebih tinggi 0,83% dibandingkan penutupan kemarin. Sementara, emas berjangka naik tipis 0,3% diposisi US$ 1,528,10 per ons troi. Harga emas ini didorong oleh keraguan seputar kekuatan reli di saham Wall Street. "Investor kembali dari liburan dan memposisikan ulang portofolio mereka," kata Jeffrey Christian, managing partner CPM Group di kutip dari Reuters .Baca Juga: Wall Street catatkan rekor, bursa Asia langsung melompat di perdagangan pagi
Terus melejit, harga emas spot hingga saat ini dikisaran US$ 1.541,86 per ons troi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Hingga siang, harga emas spot masih tinggi. Hingga Jumat (3/1) pukul 13.00 WIB harga emas spot tercatat sebesar US$ 1.541,86 per ons troi lebih tinggi 0,83% dibandingkan penutupan kemarin. Sementara, emas berjangka naik tipis 0,3% diposisi US$ 1,528,10 per ons troi. Harga emas ini didorong oleh keraguan seputar kekuatan reli di saham Wall Street. "Investor kembali dari liburan dan memposisikan ulang portofolio mereka," kata Jeffrey Christian, managing partner CPM Group di kutip dari Reuters .Baca Juga: Wall Street catatkan rekor, bursa Asia langsung melompat di perdagangan pagi