KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kasus positif Covid-19 di Indonesia kian bertambah. Pemerintah pun telah memulai program vaksinasi dan memperpanjang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM). Akan tetapi, sebagian masyarakat harus tetap bekerja di luar rumah. Herditya Wicaksana misalnya, Analis MNC Sekuritas ini tetap pergi ke kantor karena perusahaannya menerapkan kebijakan pembagian area kerja (split operation). Demi menjaga diri dan keluarganya dari bahaya virus Covid-19, Herditya mengaku rutin melakukan tes Covid-19. "Untuk tes Covid-19, kebetulan dari kantor menyediakan tes sebulan sekali, namun demikian saya dan keluarga juga berjaga-jaga untuk tes mandiri," ucap dia saat dihubungu Kontan.co.id, Rabu (3/2).
Tes rutin Covid-19 demi menjaga diri dan keluarga
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kasus positif Covid-19 di Indonesia kian bertambah. Pemerintah pun telah memulai program vaksinasi dan memperpanjang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM). Akan tetapi, sebagian masyarakat harus tetap bekerja di luar rumah. Herditya Wicaksana misalnya, Analis MNC Sekuritas ini tetap pergi ke kantor karena perusahaannya menerapkan kebijakan pembagian area kerja (split operation). Demi menjaga diri dan keluarganya dari bahaya virus Covid-19, Herditya mengaku rutin melakukan tes Covid-19. "Untuk tes Covid-19, kebetulan dari kantor menyediakan tes sebulan sekali, namun demikian saya dan keluarga juga berjaga-jaga untuk tes mandiri," ucap dia saat dihubungu Kontan.co.id, Rabu (3/2).