KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Mendukung aksi pencegahan penyebaran virus corona, sejumlah bank beri kemudahan bertransaksi bagi nasabahnya. Di sisi lain, peningkatan transaksi juga bisa jadi alternatif bagi bank untuk mengoptimalkan pendapatannya seiring ekspansi kredit yang bakal ditahan. “Di tengah situasi seperti ini, pendapatan sedikit banyak memang akan terdampak. Makanya kami akan optimalkan dari produk proteksi, dan komisi dari transaksi,” kata DIrektur Konsumer PT Bank CIMB Niaga Tbk (BNGA) Lani Darmawan kepada Kontan.co.id, Jumat (3/4). Baca Juga: BI merilis perkembangan indikator stabilitas rupiah, apa saja isinya?
Tetap tenang dengan layanan bank di tengah wabah corona (covid-19)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Mendukung aksi pencegahan penyebaran virus corona, sejumlah bank beri kemudahan bertransaksi bagi nasabahnya. Di sisi lain, peningkatan transaksi juga bisa jadi alternatif bagi bank untuk mengoptimalkan pendapatannya seiring ekspansi kredit yang bakal ditahan. “Di tengah situasi seperti ini, pendapatan sedikit banyak memang akan terdampak. Makanya kami akan optimalkan dari produk proteksi, dan komisi dari transaksi,” kata DIrektur Konsumer PT Bank CIMB Niaga Tbk (BNGA) Lani Darmawan kepada Kontan.co.id, Jumat (3/4). Baca Juga: BI merilis perkembangan indikator stabilitas rupiah, apa saja isinya?