KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rupiah kembali menguat dalam perdagangan, Kamis (25/7) karena pelaku pasar kompak mempertimbangkan kembali sikap The Fed yang lebih dovish. Mengutip Bloomberg di pasar spot rupiah tercatat menguat 0,14% ke Rp 13.977 per dolar AS. Sementara, pada kurs tengah Bank Indonesia rupiah juga menguat 0,17% ke Rp 13.986 per dolar AS. Analis Monex Investindo Futures Faisyal mengatakan penguatan rupiah hari ini dipicu oleh dolar AS yang tertekan karena pasar kembali mempertimbangkan sikap dovish dari The Fed.
The Fed diekspetasikan akan dovish, rupiah menguat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rupiah kembali menguat dalam perdagangan, Kamis (25/7) karena pelaku pasar kompak mempertimbangkan kembali sikap The Fed yang lebih dovish. Mengutip Bloomberg di pasar spot rupiah tercatat menguat 0,14% ke Rp 13.977 per dolar AS. Sementara, pada kurs tengah Bank Indonesia rupiah juga menguat 0,17% ke Rp 13.986 per dolar AS. Analis Monex Investindo Futures Faisyal mengatakan penguatan rupiah hari ini dipicu oleh dolar AS yang tertekan karena pasar kembali mempertimbangkan sikap dovish dari The Fed.